WARGA DESA BUMIRAHAYU LAMTENG ‘KEBERATAN’ ADA PETERNAKAN AYAM DISANA !?

WARGA DESA BUMIRAHAYU LAMTENG ‘KEBERATAN’ ADA PETERNAKAN AYAM DISANA !?

KoranJokowi.com, Lampung tengah: Lagi, KoranJokowi.com menerima aduan/laporan dari warga sekitar Bumirahayu kecamatan Bumiratu Nuban, Kab. Lampung Tengah (Lamteng).Yang ini bukan tentang ulah kontraktor nakal, bukan tentang bangunan2 liar sepanjang irigasi dsb. Ini tentang polusi dari sebuah  Perusahaan peternakan ayam petelor milik initial ‘A’ yang berada disana.

“Selama berproduksi dari tahun 2008 hinrnah memberikan konppensasi kepada warga sekitar, kami tidak meminta dalam bentuk uang hanya hanya dalam bentuk jatah kompos atau kotoran ternak setiap kk yang ada disekitar sebanyak 50 karung satu tahun”, kata Nino (samaran) warga sekitar saat diminnta tanggapan.

Dari penelusuran, perusahaan itu berbadan hukum CV.S.F (disingkat) yang  pemiliknya bernama initial ‘A’ beralamat di kota Bandar lampung. Luas lahan sekitar 5 hektar maka harusnya berbadan hukum PT bukan CV .Disana terdapat 29 unit  kandang lama 4 unit kandang baru. Yang setiap kandangnya sekiitar 24.000 ekor ayam jika di kali 19 kandang berarti jumlahnya mencapai 450.000 ekor. Untuk kandang yang baru 4 unit direncanakan akan diisi sebanyak 120.000 ekor ayam.

“Sejak awal berdirinya peternakan ini, warga keberatan, selain polusi udara yang kurang sehat, kami pernah minta mereka menyiasati hal ini dengan alat yang bisa mengurangi polusi udara, dan jika ini dibiarkan berlarut kami khawatir akan semakin memperburuk kesehatan warga desa juga amdalnya. Bersama ini pula melalui KoranJokowi.com kami memohon meneruskan ke-instansi terkait segera melakukan pemanggilan kepada pemilik perusahaan  agar apa yang menjadi masalah selama ini bisa diselesaikan dengan baik diantara pengusaha dan warga sekitar”, tutup Nino.(Farizal)

Tentang RedaksiKJ 3808 Articles
MEDIA INDEPENDEN RELAWAN JOKOWI : *Alumni Kongres Relawan Jokowi 2013 (AkarJokowi2013), *Aliansi Wartawan Non-mainstream Indonesia (Alwanmi) & Para Relawan Jokowi Garis Lurus lainnya.

Be the first to comment

Tinggalkan Balasan