SANTO SERVATIUS KAMPUNG SAWAH -BEKASI IKUT AMBIL BAGIAN  MEMBANTU PEMERINTAH  DALAM MELAKSANAKAN VAKSINASI

SANTO SERVATIUS KAMPUNG SAWAH -BEKASI IKUT AMBIL BAGIAN  MEMBANTU PEMERINTAH  DALAM MELAKSANAKAN VAKSINASI

Koranjokwi.com, Bekasi, Jabar : Dalam pelaksanaan vaksinasi di Gereja Santo Servatius Kampung Sawah – Bekasi (19/9)  Romo Yohanes Wartawa Winangun,SJ  saat monitoring pelaksanaan vaksinasi  mengatakan kepada saya selaku Staf khusus Koran Jokowi.com Quota hari ini ada 400 orang, selain umat gereja juga masyarakat umum  sekitar yang mendaftar juga kita terima untuk mempercepat pemutusan penyebaran covid-19, Menurut romo  vaksin kedua nanti tetap diadakan disini ( gereja Seratius-red).

Dilatar Belakang patung Bunda Maria  (x)romo  Wartaya  SJ. Pastor St.Servatius,(+)

Hari, wakil ketua Dewan Pleno Harian , (V) Adharta:ketum Killcovid-19

Kita bekerjasama dengan RS.Elisabet,Bekasi, baik dokter dan perawatnya ( para medis). Kill covid-19( Kill covid-19 akan diuraikan terpisah nanti pada edisi berikutnya). Program vaksinasi ini kata romo Wartaya  kita bekerjasama dengan Rumah Saki Elisabet Bekasi,    dengan mengirimkan 3, 4 orang dokter, ditambah para perawat dan petugas lainny. ,Menurut Penuturan direksi Kill Covid-19 Muliawan.

Untuk Paroki-paroki Bekasi Tangerang KAJ, dan Bogor kita sebagai penanggung jawab kata dia, dan kita sudah  melakukan vaksinasi di 10 kota besar,selain kota Bekasi merupakan salah satu sentra pelayanan  vaksinasi, juga termasuk Surabaya, Kalimantan dan Balik papan ujarnya.

Ditanya tentang jenis vaksin yang digunakan,   Muliawan mengatakan saat ini masih Sinovac yang kita pakai, namun banyak jenis  vaksin yang sudah lolos uji klinis.Bagaimana  vaksin Nusantara yang diproduksi mantan Menkes Terawan ?Tanya Koranjokowi.com,  Muliawan  mengatakan  sedang dalam proses uji klinis,kata dia.  Bukan tidak mungkin nanti suatu saat vaksin Nusantara dipakai kalo sudah lolos uji klinis ujar Muliawan.

Menurut Hari Wakil Ketua Dewan Pleno Harian ( DPH)  Paroki Santo Servatius,  sejauh ini Kill covid-19 memberikan support dalam bentuk vaksin yang digunakan  yaitu Sinovac untuk umat  dan warga disekitar gereja Servatius. Jadi kata Hari Kill covid-19  yang saat ini melakukan  pelayanan di kota  Bekasi  khususnya di RS Elisabet Bekasi membantu  program vaksinasi dari Pemerintah sekaligus  menyambut  Hari Ulang Tahun Gereja Katrolik Santo Servatius  yang ke 125 tahun tutupnya.

(Ring-o)

Tentang Koran Jokowi 4107 Articles
MEDIA INDEPENDEN RELAWAN JOKOWI : *Alumni Kongres Relawan Jokowi 2013 (AkarJokowi2013), *Aliansi Wartawan Non-mainstream Indonesia (Alwanmi) & Para Relawan Jokowi Garis Lurus lainnya.

Be the first to comment

Tinggalkan Balasan